Harga HP Samsung Galaxy Terbaru, Spesifikasi Lengkap Dan Berita Seputar Samsung Galaxy

Wednesday, June 10, 2015

Harga Samsung Galaxy Star Plus Terbaru Juli 2015

Harga Samsung Galaxy Star Plus Terbaru 2015 – Apakah anda ingin memiliki Smartphone Masa Kini dengan Harga Terjangkau? Samsung Galaxy Star Plus Jawabannya. Ponsel ini hanya di bandrol harga dibawah 1 Juta. Ponsel ini besutan Samsung ini memang hanya memiliki Spesifikasi yang biasa – biasa saja, sebanding dengan harganya, namun Ponsel ini juga cukup bagus jika hanya untuk memenuhi kegiatan sehari – hari.

Harga Samsung Galaxy Star Plus, Harga dan Spesifikasi Samsung Galaxy Star Plus, Review Samsung Galaxy Star Plus, Spesifikasi Samsung Galaxy Star Plus, Samsung Galaxy Star Plus Terbaru
Samsung Galaxy Star Plus

Dengan Harganya yang dibawah 1Juta, Samsung Galaxy Star Plus bisa menjadi Alternatif untuk anda yang baru ingin menggunakan ponel Android, yang belum membutuhkan Spesifikasi yang tinggi. Hanya saja ponsel ini memiliki kelemahan yaitu belum Mendukung jaringan 3G itu artinya kecepatan Internet Samsung Galaxy Star Plus ini hanya biasa saja. Meskipun begitu namun Samsung tetap mempertahankan Dual SIM Card yang memang sudah ada di versi Samsung Galaxy Star sebelumnya.

Dari segi Layar, Samsung Galaxy Star Plus ini dibekali ukuran layar 4 Inci dengan kedalaman warna 16M, yang tentunya Kualitas ini lebih baik daripada Samsung Galaxy Young 2. Tampilan layarnya pun akan lebih tajam karena ponsel ini memiliki resolusi 480 x 800 (WVGA) dengan kerapatan ~233 ppi. Jika hanya untuk memutar Video anda sudah bisa menikmati video berukuran HD di ponsel ini.

Harga Samsung Galaxy Star Plus, Harga dan Spesifikasi Samsung Galaxy Star Plus, Review Samsung Galaxy Star Plus, Spesifikasi Samsung Galaxy Star Plus, Samsung Galaxy Star Plus Terbaru
Spesifikasi Samsung Galaxy Star Plus
Bentuk Samsung Galaxy Star Plus yang mungil dan terkesan Simple ini membuat ponsel ini sangat nyaman saat dibawa kemanapun saat Anda bepergian. Ponsel ini juga memiliki Layar Sentuh yang sudah sangat responsif jadi mudah di gunakan walaupun dengan 1 tangan apalagi ponsel ini di dukung Multitouch. Untuk ukuran dimensinya sendiri adalah 121.2 x 62.7 x 10.6 milimeter dengan berat 121 gram sehingga ponsel ini nyaman saat di genggam.

Dapur Pacu yang dimiliki Samsung Galaxy Star Plus ini memang sebanding dengan harganya yang murah. Samsung Galaxy Star Plus ini menggunakan Prosesor Single Core berkecepatan 1GHz dipadukan dengan RAM 512 MB. Untuk memori penyimpanannya ponsel ini dibekali Memori Internal 4GB, dan jika Anda masih merasa kurang, Anda bisa menambahnya dengan MicroSD hingga 32GB.
Harga Samsung Galaxy Star Plus, Harga dan Spesifikasi Samsung Galaxy Star Plus, Review Samsung Galaxy Star Plus, Spesifikasi Samsung Galaxy Star Plus, Samsung Galaxy Star Plus Terbaru
Harga Samsung Galaxy Star Plus
Samsung Galaxy Star Plus sudah mengadopsi Sistem Operasi Android Jelly Bean 4.1.2 yang tentunya performa Sistem operasi ini sudah lebih baik daripada versi Android sebelumnya. Samsung Galaxy Star Plus ini juga sudah terbukti lancar untuk mengoperasikan aplikasi Chatting seperti BBM dan Aplikasi Sosmed lainnya.

Selain belum mendukung Jaringan 3G, kelemahan lainnya adalah belum dilengkapinya fitur GPS pada ponsel ini, namun sudah tersedia fitur pendukung lainnya antara lain Bluetooth V4.0 dan MicroUSB. Selanjutnya dari sektor baterai, Samsung Galaxy Star Plus ini menggunakan baterai Li-Ion berkapasitas 1500 mAh sehingga membuat ponsel ini tahan lebih lama hingga 15 Jam.
Harga Samsung Galaxy Star Plus, Harga dan Spesifikasi Samsung Galaxy Star Plus, Review Samsung Galaxy Star Plus, Spesifikasi Samsung Galaxy Star Plus, Samsung Galaxy Star Plus Terbaru
Review Samsung Galaxy Star Plus
Kemudian dari sisi Fotografo, Samsung Galaxy Star Plus juga dilengkapi Kamera sebesar 2MP dengan resolusi maksimal 1600 x 1200 Px. Akan tetapi belum di lengkapi dengan Fitur Auto Focus ataupun LED Flash sehingga tidak akan maksimal jika untuk berfoto di tempat yang kurang cahaya dan kualitas fotonya pun tergolong masih Standar.

Jika Anda sedang butuh hiburan, Samsung Galaxy Star Plus ini juga dilengkapi dengan Fitur Radio dengan RDS, dengan fitur ini anda sudah bisa merekam Acara video menggunakan Ponsel ini. Smartphone ini memang lebih cocok jika digunakan untuk mendengarkan musik dan kebutuhan komunikasi lainnya. Namun jika Anda ingin bermain game berkualitas HD saya tidak berani menjamin karena spesifikasi yang diberikan memang tidak istimewa.

Spesifikasi Samsung Galaxy Star Plus

Model
  • Dimensi : 121.2 x 62.7 x 10.6 mm
  • Berat : 121 g
Layar
  • Tipe Layar : TFT capacitive touchscreen, 16M colors
  • Ukuran : 4.0 inche 480 x 800 pixels (~233 ppi pixel density)
Konektifitas
  • Sim Card : Dual Sim
  • Jaringan : EDGE
  • Nirkabel : Wi-Fi 802.11 a/b/g/n/ac, Wi-Fi Direct, hotspot, Bluetooth V4.0
  • GPS : –
  • USB : microUSB v2.0
Sistem Operasi
  • Android OS, v4.1.2 (Jelly Bean)
Memori
  • Internal : 4 GB
  • Eksternal : microSD, up to 32 GB
Mesin
  • Processor : 1 GHz Cortex-A5
  • Ram : 512 MB
Kamera Primer
  • Resolusi  : 2 MP, 1600 x 1200 pixels
  • Video : 240p@15fps
Kamera Sekunder
  • Resolusi : –
Baterai
  • Kapasitas : Li-Ion 1500 mAh
  • Daya Tahan :  Waktu Bicara 15 jam (EDGE)
Fitur
  • Dual SIM (GSM-GSM)

Harga Samsung Galaxy Star Plus

Harga Samsung Galaxy Star Plus NEWRp. 870.000,-
Harga Samsung Galaxy Star Plus SECONDRp. 550.000,-

Begitulah Artikel mengenai Harga Samsung Galaxy Star Plus Terbaru 2015 yang dapat Saya sampaikan, semoga artikel ini bisa membuat Sobat tidak bingung lagi karena sudah mengetahui Spesifikasi Lengkap Beserta Harga dari Samsung Galaxy Star Plus ini.

Harga Samsung Galaxy Star Plus Terbaru Juli 2015 Rating: 4.5 Diposkan Oleh: LBArt Developer